Yamaha NMAX Terpilih Sebagai Bike of The Year 2016 Versi Motor Plus Award

yamaha-nmax-bike-of-the-year-2016

Yamaha NMAX terpilih sebagai Bike of The Year 2016 pada acara Motor Plus Award 2016 yang diselenggarakan di JIExpo Kemayoran, Jakarta (07/04/2016). Dalam acara yang digelar di sela-sela event Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016 tersebut, Yamaha NMAX juga memborong semua gelar di kelas Skubek 150cc.

Skubek 150cc yang pertama kali diluncurkan pada Februari tahun lalu ini sekaligus meraih predikat The Best Skubek.

Berikut penghargaan Motor Plus Award 2016 selengkapnya :

Reader Choice Award :

  • Piaggio terpilih sebagai Scooter Style di Reader Choice Award
  • Triumph terpilih sebagai Classic Style di Reader Choice Award
  • Ducati terpilih sebagai Modren Style di Reader Choice Award
  • KTM terpilih sebagai Trail Style di Reader Choice Award

Pemenang MOTOR Plus Award untuk Bebek 100-115cc :

  • Yamaha Jupiter Z1 terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Suzuki Young Star terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Yamaha Jupiter Z1 terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award kategori Bebek 125cc :

  • Honda Blade 125 terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Honda Blade 125 terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Honda Blade 125 terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award 2015 Bebek sport 150cc :

  • Suzuki Satria F-150 Fi terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Suzuki Satria F-150 Fi terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Honda Sonic 150R terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award Skubek 110-115cc :

  • Honda Vario 110 terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Suzuki Address 115 terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Suzuki Address 115 terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award Skubek 125cc :

  • Honda Vario 125 eSP terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Honda Vario 125 eSP terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Honda Vario 125 eSP terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award Skubek 150cc :

  • Yamaha NMAX terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Yamaha NMAX terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Yamaha NMAX terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award Sport 125-160cc :

  • Yamaha Xabre terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Honda CB 150R Streetfire terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Honda CB 150R Streetfire terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award Sport 200-250cc :

  • Yamaha YZF-R25 terpilih sebagai Best Technology & fitur
  • Kawasaki Z250 SL terpilih sebagai Best Fuel Consumption
  • Yamaha MT-25 terpilih sebagai Best Performance

Pemenang MOTOR Plus Award Sport Moge 600-1400cc :

  • Kawasaki Vulcan 650 terpilih sebagai Sport Moge 600-800cc
  • Kawasaki H2 terpilih sebagai Sport Moge 1000-1400cc

Pemenang MOTOR Plus Award Best Selling Product :

  • Honda Supra X 125 terpilih sebagai The Best Seller Bebek
  • Yamaha V-ixion Series terpilih sebagai The Best Seller Sport
  • Honda BeAT Series terpilih sebagai The Best Seller Skubek

Pemenang MOTOR Plus Award Best Of The Best :

  • Honda Blade 125 Fi terpilih sebagai The Best Bebek
  • Honda New CB 150 Streetfire terpilih sebagai The Best Sport
  • Yamaha Nmax terpilih sebagai The Best Skubek
  • Kawasaki KLX 150 terpilih sebagai Respected Bike
  • Suzuki Satria F-150 Fi terpilih sebagai Rookie of The Year

Pemenang MOTOR Plus Award Bike of The Year 2016 :

  • Yamaha NMAX

Add Comment

Tulis komentarmu

%d